Markus 15:44

Estudio

       

44 Pilatus heran waktu mendengar bahwa Yesus mati sebelum malam. Lalu dia menyuruh komandan kompi yang melaksanakan penyaliban hari itu datang untuk menanyakan kalau Yesus benar-benar sudah mati.


Yayasan Alkitab BahasaKita